Sebagai tindak lanjut UKG tahun 2015, akan diadakan diklat guru
pembelajar. Salah satu jenis diklat yang akan diikuti oleh seorang guru adalah
diklat guru pembelajar moda daring. Untuk mengikuti diklat tersebut, maka
seorang guru harus membuat akun guru pembelajar terlebih dahulu.
LANGKAH-LANGKAH REGISTRASI AKUN GURU PEMBELAJAR
1.
Kunjungi alamat website di berikut ini:
2.
Ketik No UKG tahun 2015 dan tanggal lahir Anda dan klik Saya Bukan
Robot. Pilih gambar sesuai dengan yang ditanyakan kemudian klik register.
3.
Klik Setuju pada kotak persetujuan
4.
Klik OK untuk mencetak akun GPO
5.
Selesai
Jika langkah Anda benar, maka Anda akan mempunyai Akun GPO.
Jangan Lupa di Like
Ya!
SEMOGA BERMANFAAT
Tidak ada komentar:
Posting Komentar