Untuk
mengisi Liburan Sekolah tahun 2012, MGMP Matematika SMP Lampung Timur
mengadakan studi ke P4TK Yogyakarta dan Mengunjungi beberapa obyek wisata yang
berada di Yogyakarta dan Bandung. Hal ini dilakukan untuk menghilangkan penat
setelah beberapa bulan mengajar sambil menimba ilmu di tempat yang istimewa.
Pada
tanggal 21 Desember 2012, MGMP Matematika Kabupaten Lampung Timur melakukan
kunjungan ke PPPPTK Matematika
yang berlokasi di Jl. Kaliurang Km 6, Sambisari, Condongcatur, Depok, Sleman Yogyakarta. Peserta Bimbingan Teknis (Bim-Tek) yaitu guru-guru Matematika SMP
Kabupaten Lampung Timur (30 Orang) dan Seorang Pengawas Pelajaran Matematika
yaitu Bpk. Edy Sutrisno, M.M.
Materi yang diperoleh di P4TK Yogyakarta antara lain:
1.
Matematika Playground
2.
Mobile Learning
3.
Pemanfaatan Media Pembelajaran Matematika
Beruntung
sekali saya dapat ikut Bim-Tek Ke P4TK Yogyakarta, karena memperoleh materi
yang sangat bermanfaat sekali dan salah satunya sedang saya cari. Berikut ini Foto beberapa Guru Matematika SMP Kabupaten lampung Timur Yang Ikut Bim_Tek di P4TK Yogyakarta.
Saya ketinggalan..gak bisa ikut rugi banget...
BalasHapusAda kemungkinan MGMP Matematika mau ke P4TK Yogya lagi. Jangan sampai ketinggalan info lagi
Hapusterima kasih pak,saya sudah ambil materinya. sangat bermanfaat bagi kami di daerah.
BalasHapusterimakasih pak atas ilmunya yg telah dibagikan ,,,semoga bermanfaat bagi kami mahasiswa programstudi pendidikan matematika
BalasHapusSama-sama. Semoga materinya bermanfaat. Thanks atas kunjunagnnya
BalasHapus